Berwisata Sambil Halal Bihalal di Suppa

Sulawesi Selatan selain dikenal sebagai daerah penghasil pangan juga dikenal keindahan alamnya.

Salah satu destinasi wisata di Sulawesi selatan adalah wahana pantai bahari yang berada di Kecamatan Suppa Kabupaten Pinrang.

Pantai wisata tersebut bernama Pantai Lowita dan Villa Mutiara, memiliki pantai jernih dengan pemandangan yang mempesona.

Destinasi lainnya adalah Menralo Beach and Resort, memiliki udara sejuk dan nyaman serta ombak memanjakan mata pengunjung.

Ketua Panitia Halal Bihalal Arnol Nurdin, mengatakan, pengunjung di Villa Mutiara Pantai Lowita, sajikan menu khusus berbahan dasar ikan dan menu khas wajik.

Menikmati panganan ikan, cukup merogoh kocek Rp 200 ribu – Rp300 ribu per paket.

Ketua Jaringan Sekolah Digital Indonesia (JSDI) Kota Parepare Hadiwaratama R Jusran, saat hadiri Halal Bihalal, menikmati keindahan pantai dan menu khas Pinrang.

Alumni UMPAR angkatan 2005 itu, mengapresiasi kegiatan Halal Bihalal yang digelar teman-teman IKA kampusnya.

Ia berharap kegiatan seperti ini, dapat menyambung tali silaturrahmi sesama alumni baik yang berdomisi di Kota Parepare mau di luar Parepare. (*)

__Terbit pada
26 Mei 2021
__Kategori
Lifestyle
Cerita di Kaki Langit

Cerita di Kaki Langit

1 minggu  yang lalu
Peristiwa di Batas Senja

Peristiwa di Batas Senja

2 minggu  yang lalu
Peristiwa di Kelas Sains

Peristiwa di Kelas Sains

2 minggu  yang lalu
Di Bawah Pohon Beringin

Di Bawah Pohon Beringin

2 minggu  yang lalu
Kelas Ramadhan

Kelas Ramadhan

2 minggu  yang lalu
Kelas Pagi

Kelas Pagi

3 minggu  yang lalu
Memaafkan

Memaafkan

3 minggu  yang lalu
Marhaban Ya Ramadhan

Marhaban Ya Ramadhan

3 minggu  yang lalu